skip to main |
skip to sidebar
Bahan :
- 1/2kg Ampas Kedelai, giling lalu haluskan
- 1/2kg Tepung Terigu
- 2sdm Tepung Tapioka
- 3btr Telur
- Minyak Goreng Secukupnya
- 2bh Jamur Hioko (potong kecil)
- 2bh Wortel (potong kecil)
- 1bh Bengkoang (potong kecil)
- 1sdt Minyak Wijen
- Garam & vitsin secukupnya
Cara Membuat :
- Tumis jamur hingga harum, lalu masukkan wortel & bengkoang
- Campur jadi satu ampas kedelai, tepung terigu, tepung tapioka & telur
- Aduk hingga rata lalu masukkan garam, vitsin, minyak wijen serta bahan yang sudah ditumis, aduk lagi hingga rata
- Bentuk seperti bola ping pong
- Panaskan minyak, goreng bola-bola tadi hingga kuning kecoklatan
- Angkat & sajikan dengan saos tomat / sambal
Tidak ada komentar:
Posting Komentar